Rabu, 08 Oktober 2014

Unit Aritmetika logic

Unit Aritmetika dan Logika


                ALU,singkatan dari aritmetika dan logic unit (Unit Aritmetika dan Logika) adalah salah satu bagian dalam dari sebuah mocropcessor yang berfungsi untuk melakukan operasi aritmetika dan logika.Contoh operasi aritmetika adalah operasi penjumlahan dan pengurangan,sedangkan contoh operasi logika adalah logika AND dan OR.Tugas utama ALU adalah melakukan semua perhitungan aritmetika yang terjadi sesuai dengan intruksi program.ALU melakukan operasi aritmetika dengan dasar pertama bahan,sedangkan operasi aritmethika yang lainnya.Seperti pengurangan,perkalian dan pembagian dilakukan dengan dasar penjumlahan sehingga sircuit elektronika di ALU yang digunakan untuk melaksanakan operasi arithmetika ini di sebut ADDR.Tugas lain dari ALU adalah melakukan keputusan dari operasi logika sesuai dengan intruksi program operasi logika (Logical Operation) meliputi perbandingan 2 buah elemen logika dengan menggunakan operator logika,yaitu:

a.Sama dengan (=)
b.Tidak sama dengan (<>)
c.Kurang dari (<)
d.Kurang dan sama dengan dari (<=)
e.Lebih besar dari (>)
f.Lebih besar atau sama dengan dari (>=)
                Fungsi-fungsi yang di definisikan pada ALU adalah Add (penjumlahan),Sub (pengurangan).Subu (pengurangan tidak bertambah),AND,OR,XOT,SIL (shift) left logical,Sri (shift right logical),Sra (shift right arithmetika)dll.
Unit kendali control unit-CU adalah salah satu bagian dari CPU yang bertugas untuk memberikan arahan (kendali) control terhadap operasi yang dilakukan di bagian ALU di dalam CPU tersebut.Output daru CU ini akan mengatur aktivitas dari bagian lainnya di bagian perangkat CPU tersebut.
                Tugas CU
1.Mengatur dan mengendalikan alat-alat input dan output,
2Mengambil intruksi-intruksi dan memori utama,
3.Mengambil data dari memori utama jika diperlukan oleh proses,
4.Mengirim intruksi ke ALU bila ada perhitungan arithmatica atau perbandingan logika serta mengawasi                   kerja,
5.Menyimpan hasil proses ke memori utama.
                Macam-Macam CU
a.Single-chyle CU
                Proses di CU ini hanya terjadi dalam satu clock chyle,artinya setiap intruksi ada pada suatu chyle,maka dari itu tidak memerlukan state.Dengan demikian bloocean masing-masing control line hanya merupakan fungsi dari ofcode saja.
b.Multi-chyle CU
                Pada chyle ini,signal control tidak lagi di tentukan dengan melihat pada bit-bit ini intruksinya,bit-bit ofcode memberitahukan operasi apa yang selanjutnya akan di jalankan CPU,berintruksi chyle selanjutnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar